Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sebutkan ciri-ciri kalimat utama dalam sebuah paragraf

Sebutkan ciri-ciri kalimat utama dalam sebuah paragraf!


Jawaban :

  • Kalimat utama dapat berdiri sendiri dan memiliki arti yang jelas, sehingga tidak dibutuhkan konjungsi, baik antar kalimat maupun intra kalimat.
  • Kalimat utama biasanya ada di awal paragraf (deduktif). Namun, terkadang berada di akhir paragraf (induktif). Kalimat utama yang berada di akhir paragraf biasanya didahului dengan kata "jadi" dan "dengan demikian".
  • Kalimat utama berisi suatu permasalahan yang dapat dikembangkan secara rinci.
  • Kalimat utama merupakan pemyataan yang bersifat umum, dan bisa dikembangkan











===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com