Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sebutkan kekuatan dan kelemahan sistem ekonomi tradisional

Sebutkan kekuatan dan kelemahan sistem ekonomi tradisional!


Jawaban:

Sistem ekonomi tradisional memiliki kekuatan dan kelemahan yaitu sebagai berikut:

Kekuatan Sistem ekonomi tradisional:

1. Setiap masyarakat termotivasi untuk menjadi produsen

2. Tidak terdapat persaingan yang tidak sehat karena produksi tidak ditujukan untuk mencari keuntungan

3. Dengan sistem pertukaran barter, masyarakat cenderung bertindak jujur

4. Mendorong hubungan kerjasama dan kerukunan antar individu terjalin erat

5. Perekonomian masyarakat cenderung stabil

6. Alam relatif terjaga karena masyarakat cenderung menjaga kelestarian alam


Kelemahan Sistem ekonomi tradisional:

1. Kegiatan ekonomi hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup saat ini.

2. Sulit mempertemukan kedua belah pihak yang saling membutuhkan

3. Produktivitas rendah akibat teknologi yang digunakan masih sederhana.

4. Sulit menetapkan ukuran dari barang yang dipertukarkan

5. Kualitas barang hasil produksi masih rendah

6. Kegiatan ekonomi tidak ditujukan untuk mencari laba

7. Kegiatan ekonomi tidak untuk meningkatkan taraf hidup

8. Cenderung menolak perubahan sehingga masyarakat kurang berkembang

9. Alokasi sumber daya ekonomi dilakukan secara tidak efisien.









===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com










===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com