Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Jelaskan kebijakan yang diambil untuk mengatasi inflasi

Jelaskan kebijakan yang diambil untuk mengatasi inflasi!


Jawaban:

Cara-cara Mengatasi Inflasi

a. Kebijakan Moneter

1) Politik Diskonto (discount policy) 

2) Politik PasarTerbuka (open market policy)

3) Politik Cadangan Kas (cash ratio policy)

4) Kebijakan kredit selektif

5) Kebijakan dorongan moral (moral suasion). 


b. Kebijakan Fiskal

1) Sistem perpajakan. 

2) Politik anggaran. 

3) Pinjaman pemerintah

c. Kebijakan non moneter dan non fiskal

1) Peningkatan produksi dan peningkatan jumlah barang di pasaran.

2) Kebijakan upah dengan menaikkan upah riil yang sudah memperhitungkan inflasi.

3) Pengendalian dan pengawasan harga, misalnya pemerintah menetapkan kebijakan harga maksimum









===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com










===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com