Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Analisis perilaku konsumen dengan menggunakan pendekatan kardinal adalah

Berikut ini beberapa analisis perilaku konsumen:

(1) Perilaku konsumen dalam mengonsumsi barang dapat diukur

(2) Pendapatan memegang peranan penting dalam mengonsumsi barang

(3) Analisis konsumen dapat menggunakan peta indifferent

(4) Besarnya nilai kepuasan tergantung pada pendapatan konsumen

(5) Konsumen berusaha untuk mendapatkan kepuasan maksimal konsumsi


Analisis perilaku konsumen dengan menggunakan pendekatan kardinal adalah ....

A. (1), (2), dan (3)

B. (1), (2), dan (4)

C. (1), (3), dan (5)

D. (2), (3), dan (4)

E. (2), (3), dan (5)


Jawaban: B. (1), (2), dan (4)

Pembahasan:

▪ Pendekatan kardinal disebut sebagai pendekatan marginal utility, bertitik tolak pada anggapan bahwa kepuasan (utilit) setiap konsumen bisa diukur dengan uang atau dengan satuan lain, sehingga konsumen selalu berusaha mencapai kepuasan total yang maksimum. Apabila menggunakan teori nilai guna kardinal atau utilitas kardinal dapat dijelaskan bahwa kepuasan absolut/mutlak yang diperoleh konsumen dari mengkonsumsi suatu produk. Maka, manfaat atau kenikmatan yang diperoleh seorang konsumen dapat dinyatakan secara kuantitatif, bisa dengan angka, uang atau menggunakan satuan lainnya.

▪ Pendekatan ordinal menganggap bahwa utilitas konsumen tidak dapat diukur, hanya cukup diketahui tingkatan tinggi rendahnya uitilitas yang diperoleh.









===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com










===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com