Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 5

Soal Penilaian Harian Kelas 6 Tema 6 Subtema 6 dan kunci jawaban.

1. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!

  1. Perkembangan seksual anak perempuan lebih lambat daripada anak laki-laki
  2. Perkembangan seksual anak laki-laki dan perempuan tidak berbeda
  3. Perkembangan seksual anak laki-laki lebih cepat daripada anak perempuan
  4. Perkembangan seksual anak laki-laki lebih lambat dari pada anak perempuan

Pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomer ....

a. 1

b. 2

c. 3

d. 4

2. Nisa mengalami masa pubertas pada usia 11 tahun, Nimas pada usia 13 tahun, sedangkan Ari pada usia 15 tahun. Berdasarkan hal itu dapat disimpulkan bahwa ....

a. Awal masa pubertas tidak sama

b. Awal masa pubertas sama

c. Masa pubertas hanya muncul pada laki-laki

d. Masa pubertas diawali saat anak-anak

3. Pada masa pubertas terjadi perubahan fisik serta psikologis. Salah satu perubahan primer yang terjadi pada masa puber anak perempuan adalah ....

a. Ovum

b. Keringat

c. Jerawat

d. Menstruasi


Jawaban :

1. D

2. A

Setiap anak mengalami masa pubertas pada usia yang berbeda-beda

3. D

Salah satu ciri yang menandai anak perempuan mengalami masa pubertas adalah terjadinya menstruasi









===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com










===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com