Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

5 Burung Yang Booming Di Awal Tahun 2021

Di setiap tahun harga burung dan paling dicari selalu mengalami perubahan. Di tahun 2018 kemarin yang paling banyak dicari dan paling laris burung Lovebird. Sedangkan ditahun 2021 ini burung Lovebird secara drastis mengalami penurunan baik harga maupun peminatnya. Di tahun 2021 ini yang banyak di cari adalah burung murai batu.



Namun hal tersebut tidak munyurutkan peternak burung Lovebird. Untuk kali ini saya tidak akan membahas soal harga ataupun yang terlaris penjualannya. Namun yang akan saya bahas adalah 5 burung yang booming di awal tahun 2021.

Banyak sekali jenis burung yang diperjual belikan dipasar. Namun di tahun 2021 ini para kicau mania banyak memburu ke-5 jenis burung ini. Ke-5 jenis burung ini akan saya urutkan dari yang banyak dicari orang. Ini menurut survei saya sendiri waktu tanya tanya dipasar burung maupun dipenjual penjual burung pinggir jalan.

5 Burung Yang Booming/Terlaris Di Awal Tahun 2021


1. Kacer


Kacer atau disebut juga dengan Kucica Kampung ini ditahun 2019 ini paling banyak dicari orang dan paling laris dipasaran. Ada salah satu penjual dikota saya berkata "saya mendatangkan burung Kacer 20 ekor langsung diserbu oleh para penghobi Kacer, kadang sehari ludes dibeli orang. Ada juga yang sampai inden segala". Terus saya simpulkan berarti Kacer ditahun 2019 ini sedang booming bahkan digroup Facebook jual beli burung juga sedang ramai dengan postingan burung Kacer.

2. Cucak hijau


Cucak ijo atau nama lainnya Cica Daun Besar di tahun 2019 ini juga mengalami kenaikan dibanding tahun 2018 kemarin. Kenaikan yang dimaksud adalah banyak yang nyari dan beli. Untuk saat ini memang cucak ijo sangat sulit dicari namun ditahun ini malah banyak peminatnya. Harga untuk cucak ijo sendiri termasuk sudah mahal dibanding harga Kacer.

3. Murai Batu


Banyak jenis-jenis burung murai batu mulai dari jenis murai batu Medan sampai Kalimantan. Mengapa ditahun 2019 ini diurutan ke-3 ? Mungkin karena murai batu harganya mahal namun hal tersebut tidak menyurutkan bagi penghobi burung murai sendiri. Burung murai sendiri sudah termasuk burung untuk kalangan menengah ke atas.

4. Pleci


Pleci atau nama lainnya zosterops atau burung kaca mata ditahun 2019 ini banyak yang nyari. Dipasar burung ini banyak yang nyerbu oleh penghobi burung pleci. Mungkin karena harganya yang masih relatif murah dan ocehannya tidak membosankan. Namun burung pleci yang banyak dicari adalah burung pleci lokal atau pleci Jawa yang warna bulunya kuning semua bentuk tubuh kecil ramping.

5. Burung Lovebird


Burung Lovebird atau disebut juga burung cinta di tahun 2019 ini masih exis. Walupun harganya anjlok namun burung ini masih menempati dirutan ke-5 dari 5 burung yang booming di tahun 2019 ini. Untuk saat ini burung Lovebird yang banyak dicari malah yang masih anakan atau masih Paud.

Itulah ke-5 burung yang booming di awal tahun 2019 ini. Semoga informasi ini membantu sobat semua yang akan mencari burung dipasar.


Artikel Terkait :

burung booming
burung booming 2018
burung booming 2021
burung yang akan booming 2019
burung yang booming 2019
burung yang lagi booming
burung yang lagi booming 2018
burung yang sedang booming
burung yg sedang booming










===========***===========


Semoga Bermanfaat

Jangan Lupa Share, Komentar, dan Berikan Kritik Sarannya

Sekian Terima Kasih

By: purwomp.com